Rangkaian Kegiatan dan Mekanisme Ujian Osce Internal Metode Daring, PSPA Angkatan 36, Semester Genap TA 2020-2021 untuk Peserta Ujian

RANGKAIAN KEGIATAN DAN MEKANISME UJIAN
OSCE INTERNAL METODE DARING PSPA ANGKATAN 36
SEMESTER GENAP TA 2020-2021
UNTUK PESERTA UJIAN

    1. Briefing Peserta Ujian OSCE Internal akan dilaksanakan pada hari Rabu, 26 Januari 2022 Pukul 13.00-15.00 WIB, dengan link zoom: https://bit.ly/Briefingpesertaapt36
    2. Peserta wajib join schoology trial ujian dan Schoology Ujian (sesuai dengan kelompoknya masing-masing) pembagian kelompok dapat dilihat pada link: https://bit.ly/PembagianklpOSCEinternalapt36
    3. Berikut ini Kode akses schoology ujian dan trial (mahasiswa wajib join course schoology paling lambat hari selasa,25 Januari 2022 pukul 12.00 WIB):
      Trial UjianHDXV-4996-ZDHJ6
      Kelompok 16HQF-9D5F-KKPRD
      Kelompok 2QRK9-4VD6-8XMPZ
      Kelompok 3PPNN-HSHX-8Q8MF
      Kelompok 43DW7-ZQVJ-TNMFC
      Kelompok 5B5ZJ-PCTM-BZB4X
      Kelompok 6X6CB-6435-PTMWC
      Kelompok 75KJ7-VNDK-RRCMH
      Kelompok 829ZN-KXKK-72686
    4. Ujian OSCE Internal akan dilaksanakan secara daring (online) dengan jadwal sebagai berikut:
      OSCE Internal Active StationJum’at, 28 Januari 202207.30 WIB - Selesai
      OSCE Internal Non Active StationSabtu, 29 Januari 202207.30 WIB - Selesai
    5. Peserta wajib berpakaian rapi dengan mengenakan atasan warna putih dan bawahan warna hitam.
    6. Peralatan yang harus disiapkan oleh peserta adalah dua device ujian sebagai berikut:
      • Laptop/ komputer/ tablet yang kompatibel dengan aplikasi zoom dan memiliki kamera aktif. Dengan minimal spesifikasi :
        Processor : Intel Pentium Core i3
        RAM : 4 GB
        OS : Minimal Win 7 direkomendasikan Win 10
        Browser : Firefox (96.0.1) ; Chrome 97.0.4692.71
        Zoom Client : Version 5.9.1 (2581) (64-bit)
      • Handphone yang compatible dengan aplikasi Zoom dan memiliki kamera aktif (digunakan untuk ujian Non active station)
    7. Koneksi internet yang stabil selama pelaksanaan ujian secara online
    8. Headphone atau headset yang dapat dikenakan selama proses ujian, untuk menjaga kualitas suara selama proses ujian
    9. Selama ujian berlangsung, peserta harus:
    10. Hadir tepat waktu sesuai jadwal untuk briefing dan pelaksaanaan ujian.
    11. Berada pada ruangan atau tempat yang sepi atau kondisi yang sekiranya tidak menganggu jalannya ujian online dalam bentuk wawancara.
    12. Peserta wajib mengaktifkan kamera selama proses ujian berlangsung
    13. Peserta dapat me-non aktifkan microphone saat tidak digunakan berbicara.
    14. Peserta wajib hadir di ruang karantina peserta paling lambat jam 7.30 WIB untuk briefing dan pengecekan kehadiran peserta. Kamera peserta harus dalam kondisi aktif (on).
    15. Peserta WAJIB me-rename zoom peserta sesuai dengan penamaan akun zoom pada Daftar Pembagian kelompok Osce Internal. Daftar ini dapat diakses melalui link: https://bit.ly/PembagianklpOSCEinternalapt36
    16. Peserta yang telah melakukan ujian Osce Internal Kembali ke ruang karantina ujian sampai seluruh ujian selesai berlangsung.
    17. Panitia Osce Internal tidak mengadakan ujian ulang atau susulan.
    18. Hal-hal tambahan yang belum tercantum dan terkait teknis pelaksanaan akan diinformasikan dari panitia kepada mahasiswa. Mohon untuk selalu mengikuti pembaruan informasi