KRS-an Semester Gasal 2020/2021

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Berikut kami sampaikan pengumuman terkait aktivitas KRS-an pada Semester Gasal 2020/2021 ini, diantaranya :

  1. Timeline dibagi menjadi berikut :
    Pembayaran SPP Cicilan I: 10 - 29 Agustus 2020
    KRS On-line: 18-29 Agustus 2020
    Masa Revisi KRS: 21-23 September 2020
    Masa Perkuliahan I: 7 September - 7 November 2020
  2. Pengambilan KRS (KRS-an) untuk Mahasiswa Semester I akan dipaketkan oleh Prodi.
  3. Pencetakan KRS dilakukan secara mandiri oleh mahasiswa melalui laman star.ums.ac.id.
  4. Pengisian KRS dilakukan secara online oleh mahasiswa dan divalidasi oleh Pembimbing akademik (PA) melalui laman STAR. Prasyarat untuk melakukan KRS online adalah telah membayar SPP Cicilan I.
  5. Mahasiswa dan dosen PA diperbolehkan melakukan komunikasi secara online selama masa pengisian KRS online untuk berkonsultasi terkait pengambilan MK.
  6. Ketentuan Pengambilan SKS berdasarkan IP Semester Gasal  Tahun Akademik 2020-2021 :
    Indek Prestasi (IP) SemesterSKS Maksimal
    IP Semester > 3,2024 sks (Ketentuan PIN)
    2,75 < IP Semester <= 3,2022 sks + 1 sks
    2,25 < IP Semester <= 2,7520 sks + 1 sks
    IP Semester <= 2,2518 sks + 1 sks
  7. Panduan KRS-an dari Biro Administrasi Akademik (BAA) bisa dilihat disini.
  8. Pembagian jadwal bisa dilihat di situs farmasi.ums.ac.id ini di tab Prodi S1 Farmasi > Akademik (http://farmasi.ums.ac.id/akademik/)
  9. Mata Kuliah yang ditawarkan di Semester Gasal 2020/2021 bisa dilihat disini.
  10. Untuk Mahasiswa yang kehabisan kelas di MK Wajib di Semesternya, bisa melalui link berikut : https://bit.ly/AjuanKelas-FFUMS

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Sebaran Mata Kuliah Gasal 2020-2021 vs 21 Agsts Pembagian Kelas